Referensi Biologi Lengkap – Neurobiologi & Ilmu Perilakuditujukan untuk membantu proses pembelajaran tentang neurobiologi dan ilmu perilaku bagi pelajar, mahasiswa, maupun guru. Buku ini bertujuan memberikan rangkuman dari “gambaran besar” tentang prinsip biologi terpilih, yang mengontrol cara kita berpikir (neurosains) dan cara kita berperilaku (ilmu perilaku). Bidang neurosains dan ilmu…